Pembangunan

Dimulai dari Data ke Tata Laksana Pemerintahan yang Tepat Sasaran

Dimulai dari Data ke Tata Laksana Pemerintahan yang Tepat Sasaran “Kami berpikir, bagaimana kita bisa membangun suatu daerah kalau tidak ada data akurat” – Bupati Polewali Mandar, Ali Baal. Program Wajib Bejalar 9 Tahun yang digulirkan pada tahun 2004 tidak serta merta berhasil mengembalikan anak-anak usia sekolah ke bangku sekolah. Saat akan diterapkan di Kabupaten […]

Dimulai dari Data ke Tata Laksana Pemerintahan yang Tepat Sasaran Read More »

Mendorong Kreatifitas, Mewujudkan Mimpi Bersama Masyarakat

Program Daerah Pengembangan Masyarakat di Kota Palu “Saya ingin membuat masyarakat mau bermimpi, itu yang saya cita-citakan,” seru walikota Palu, H. Rusdy Mastura dengan semangat ketika ditanya mengapa Program Daerah Pengembangan Masyarakat (PDPM) penting bagi masyarakat kota Palu. Semangat ini menular bagaikan energi yang tidak dapat dibendung. Kepala BAPPEDA, Ir. Dharma Gunawan melihat program ini

Mendorong Kreatifitas, Mewujudkan Mimpi Bersama Masyarakat Read More »