Papua Barat

Data yang Mengubah Dunia

Sepenggal lirik lagu musisi asal Papua, Edo Kondologit yang sering dilantunkan ini mejadi gambaran umum tentang Tanah Papua. Gunungnya yang menjulang tinggi, hutan yang masih luas dan hijau, kekayaan alam yang seakan tidak pernah habisnya serta lautan luasnya yang masih menyimpan banyak misteri.  Dengan sebaran masyarakat yang begitu luas, infrastruktur yang belum memadai, pemerintah dituntut […]

Data yang Mengubah Dunia Read More »

Memerangi Kutukan di Papua Barat

Memerangi Kutukan di Papua Barat Berjuang Melawan HIV dan AIDS dengan Hati Mendung menggelantung di langit Kota Sorong. Sayup-sayup terdengar isakan tangis. Sesosok tubuh terbaring di atas ranjang. Terbujur kaku. Orang-orang ragu dan takut mendekatinya. Di bawah keremangan lampu, beberapa orang Mbergerombol, berbincang, tak tahu apa yang mesti dilakukan. Ketakutan semakin menjadi setelah mereka mengetahui

Memerangi Kutukan di Papua Barat Read More »