Lingkungan

Para Pengawal Laut dari Tomia

Laut adalah ladang utama untuk nelayan, mereka menjaganya dengan hati. Nelayan di Pulau Tomia, satu dari gugusan pulau-pulau Wakatobi, menjaga lautnya dengan hati. Mereka menandai wilayah tertentu yang dijadikan Bank Ikan. Menjaga dan merawat. Dua kegiatan ini dilakukan nelayan Tomia di Bank Ikan sejak sebelas tahun silam. Tak ada yang memancing, membuang jala, memasang pukat, […]

Para Pengawal Laut dari Tomia Read More »

Kemitraan Sejati untuk Hutan Lestari

Sebuah Pengalaman dari Lambusango, Sulawesi Tenggara Bagaimana mungkin masyarakat lokal mampu menjaga dan mengelola hutannya sendiri? Memangnya ada sumberdaya alam lain selain hasil hutan untuk mensejahterakan masyarakat sekitar hutan? Pertanyaan-pertanyaan ini paling banyak dilontarkan baik secara serius maupun sinis kepada hampir seluruh institusi yang berupaya memadukan pelestarian hutan untuk peningkatan kesejahteraan masyarakat sekitar hutan. Pertanyaan-pertanyaan

Kemitraan Sejati untuk Hutan Lestari Read More »